Instagram TikTok Youtube PlayStore

Prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025

Prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025 Jitu & Akurat

(c) getty images

Tottenham akan bertemu dengan Eintracht Frankfurt pada babak perempat final Europa League musim 2024/2025. Simak prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025 versi Goal Media di bawah ini.

Goal Media – Tottenham akan menjamu wakil Jerman, Eintracht Frankfurt pada leg pertama babak perempat final Europa League. Laga ini akan digelar di stadion Tottenham Hotspur pada Jumat, 11 April 2025 pukul 02.00 WIB disiarkan langsung di Vidio.

Tottenham asuhan Ange Postecoglu masih memberikan tanda-tanda belum konsisten sejauh ini. Meskipun pada laga terakhirnya menang melawan Southampton, tapi lawannya adalah tim peringkat terbawah.

Spurs bahkan terdampar di posisi ke-14 klasemen Liga Inggris hingga pekan ke-31. Salah satu penyelamat musim Spurs yang buruk tahun ini adalah dengan memenangkan trofi Europa League.

Namun, jalan Spurs tidak akan mudah karena mereka sudah dijegal oleh Eintracht Frankfurt di babak perempat final. Fankfurt adalah salah satu tim besar yang ambil bagian di Europa League.

Meskipun secara performa 11-12 dengan Spurs, Frankfurt tetaplah lawan yang sulit bagi Spurs. Siapakah yang akan keluar sebagai pemenang pada laga ini?

Simak prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025 versi Goal Media di bawah ini.

Prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025 Jitu & Akurat

Prediksi Tottenham vs Eintracht Frankfurt 11 April 2025 Jitu & Akurat
(c) getty images

Prediksi Susunan Pemain Tottenham vs Eintracht Frankfurt

Tottenham (4-2-3-1): Vicario; Porro, Romero, Van de Ven, Spence; Bergvall, Bentancur; Johnson, Maddison, Son; Solanke.

Pelatih: Ange Postecoglu

Frankfurt (4-2-3-1): Kaua; Kristensen, Koch, Tuta, Brown; Skhiri, Larsson; Collins, Gotze, Bahoya; Ekitike.

Pelatih: Dino Toppmoller

Head to Head Tottenham vs Eintracht Frankfurt

5 pertemuan terakhir
13/10/22 – Tottenham 3 – 2 Frankfurt (Europa League)
05/10/22 – Frankfurt 0 – 0 Tottenham (Europa League)

5 Laga terakhir kedua tim

TottenhamEintracht Frankfurt
06/04/25 – Tottenham 3 – 1 Southampton (Liga Inggris)05/04/25 – Werder Bremen 2 – 0 Frankfurt (Liga Jerman)
04/04/25 – Chelsea 1 – 0 Tottenham (Liga Inggris)30/03/25 – Frankfurt 1 – 0 Stuttgart (Liga Jerman)
16/03/25 – Fulham 2 – 0 Tottenham (Liga Inggris)20/03/25 – Frankfurt 0 – 1 Sonnenhof (Liga Jerman)
14/03/25 – Tottenham 3 – 1 AZ (Europa League)16/03/25 – Bochum 1 – 3 Frankfurt (Liga Jerman)
09/03/25 – Tottenham 2 – 2 Bournemouth (Liga Inggris)14/03/25 – Frankfurt 4 – 1 Ajax (Europa League)

Prediksi Skor Tottenham vs Eintracht Frankfurt

Tottenham sangat sulit diprediksi pada musim ini, kadang mereka bermain sangat buruk kadang mereka juga bermain sangat bagus. Inkosistensi inilah yang membuat Tottenham berada di posisi ke-14 klasemen Liga Inggris saat ini.

Belum laga mereka juga kurang beruntung karena para pemain pentingnya seperti Richarlison dan Kulusevski mengalami cedera panjang. Tapi Frankfurt juga tidak bisa dibilang bagus, tim asal Jerman ini kalah dalam tiga laga di lima laga terakhirnya.

Prediksi skor: Tottenham 3-2 Eintracht Frankfurt

Ikuti terus berita bola terkini dan prediksi bola akurat hanya di goalmedia.co! Yuk pantau terus berita terbaru dari kami dan jangan ketinggalan. Jangan lupa download aplikasi Goal Media untuk mendapatkan berita terkini dan prediksi pertandingan yang akurat.

Sumber: 90min Football

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *