Malaysia Sukses Tundukkan Myanmar di Piala AFF 2022
Goalmedia.co – Maupun sempat mengalami tekanan, Timnas Malaysia akhirnya meraih kesukesan. Timnas Malaysia menundukkan Timnas Myanmar dengan skor 1-0 dalam laga pembukuan Grup B Piala AFF 2022 di Stadion Thuwunna Stadium, Yangon, Myanmar, Rabu (21/12/2022).
Akhirnya, Malaysia mencetak gol pada menit ke-52 yang dilakukan oleh Faisal Hakim. Baik Malaysia ataupun Myanmar, keduanya saling dalam bawah tekanan serang-menyerang dann kedua Timnas ini memiliki pertahanan yang kuat.
Tapi pada akhirnya, laga pembuka Grup B ini sukses diraih oleh Malaysia.
Tampil sebagai tuan rumah, Timnas Myanmar bersikeras untuk tetap bertahan dengan pertahanan kuatnya dari serangan Timnas Malaysia.
Pemain Myanmyar, dengan julukannya ‘The Asian Lions’ sempat menguasai pertandingan hanya sampai menit ke-5.
Dengan kekompakannya, Timnas Malaysia tidak ingin tampil dibawah tekanan. Mereka pun membalas dengan melakukan penyerangan kepada Timnas Myanmar.
Hal ini tentunya membuat keunggulan bagi Timnas Malaysia pada grup B laga Piala AFF 2022. Sedangkan Timnas Vietnam yang berhasil mengalahkan Timnas Laos dengan skor 6-0 membuat Timnas Vietnam berada di puncak klasemen grup B Piala AFF 2022 – 2023.
Selain itu, pada grup A Piala AFF 2022 juga telah menampilkan pertandingan antara Timnas Thailand vs Timnas Brunai Darussalam. Namun, hasil ini rupanya keunggulan bagi Timnas Thailand karena berhasil mengalahkan Timnas Brunai Darussalam dengan skor 5-0. Hal ini tentunya membuat Timnas Thailand berada di puncak klasemen grup B Piala AFF 2022 saat ini.