Mengenal Hotel Kabin Piala Dunia Qatar 2022 beserta Isinya

Mengenal-Hotel-Kabin-Piala -Dunia-Qatar-2022-beserta-Isinya

Goalmedia – Dibuatnya hotel kabin Piala Dunia telah menjadi salah satu solusi kekurangan kamar penginapan. Apalagi antusiasme besar penggemar sepak bola di Qatar begitu besar. Tidak heran jika kemudian direncanakan akomodasi tambahan.

Pastinya kalau hanya mengandalkan kamar hotel biasa, tentunya kurang cukup. Terlebih dengan banyaknya penggemar membutuhkan penginapan sendiri. Dibuatnya hotel dari kontainer telah dijadikan sebagai alternatif berkualitas.

Sejak pertama kali direncanakan tentu telah ditunggu banyak orang. Terutama karena berpeluang besar akan digunakan sebagai akomodasi utama setelah sampai di Qatar. Pastinya menarik membahas isi beserta kelengkapan di dalamnya.

Hotel Kabin Piala Dunia 2022 dan Berbagai Fakta Menarik

Hotel Kontainer Qatar berada di Free Zone, Al Wakrah. Cukup megah disebabkan memiliki 8 ribu kamar untuk disewa penggemar. Jika melihat cara menyewa, check in, dan pelayanan lain tentunya umum.

Apabila melihat pengalaman banyak penyewanya, ternyata ada review positif. Bahkan tidak memiliki keluhan sama sekali karena bagus. Baik dari segi kamar maupun toilet begitu nyaman dan maksimal jika dipakai.

Pada setiap room tersedia ruangan dengan double bed. Artinya dua orang sekaligus dapat menempati tempat tersebut sehingga lebih hemat. Tentu banyak yang datang bersama dengan sahabatnya supaya dapat satu kamar.

Kemunculan hotel kabin Piala Dunia sudah direncanakan oleh pemerintah Qatar sejak lama. Hal ini disebabkan karena hotel sekitar stadion kurang cukup. Kalaupun harus membangun dulu, membutuhkan waktu yang terlalu lama.

Belum lagi kebanyakan hotel sudah beberapa bulan sebelumnya sudah full. Tidak heran yang ketinggalan dinilai akan kesulitan mencari tempat menginap. Tentu dengan kehadiran kontainer hotel dinilai memberikan alternatif terbaik.

Kalau melihat dari bahan room tersebut mungkin banyak yang meremehkan. Tapi ternyata salah apabila belum pernah mencoba menginap sebelumnya. Para fans sepak bola dari beragam negara menikmati area istirahatnya dengan baik.

Sebenarnya berbagai persiapan sudah dilakukan pihak hotel sehingga bekerja dengan baik. Inilah alasan setelah World Cup berjalan tidak terdapat masalah. Malahan tingkat kepuasan pendukung lebih tinggi dengan penginapan tersebut.

Fasilitas Hotel Kontainer Qatar Menjadi Alasan Penyewaan

Walaupun banyak review positif, ada beberapa masalah yang terjadi. Hal ini disebabkan karena harga hotel kabin tersebut. Ternyata masih cukup mahal apalagi kalau dilihat dari jumlah per hari.

Kalau melihat dari uang lokal, harus mengeluarkan dana sebesar 1.200 Qatari Riyal. Jika diubah sebagai Dollar Amerika, mencapai USD 250. Tentunya jumlah semacam ini termasuk besar dan membutuhkan banyak dana.

Fasilitas yang dimiliki pada Cabin Vila ini telah dilengkapi dengan baik. Bahkan memiliki Free Zone sendiri sehingga bisa menonton bersama suporter lain. Belum lagi ada booth makanan hingga minimarket terdekat.

Ajang World Cup 2022 yang masih berlanjut tentu menarik dilihat setiap perjalannya. Untuk update berita terbaru, jangan lupa mengunduh Goalmedia. Platform berita sepak bola ini tersedia pada Play Store bagi user android.

Pastinya Anda dapat menemukan informasi hasil pertandingan maupun fakta menarik lainnya. Tentunya bisa memberikan berita terbaik untuk pembacanya. Update hotel kabin Piala Dunia dan fakta lainnya dijamin selalu hadir.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *